Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2018

FAQ LDK Polines

======================================================================== LDK itu apa sih? LDK itu Latihan Dasar Kedisiplinan, diadakan oleh Polines dan merupakan salah satu rangkaian kegiatan untuk Mahasiswa Baru di Polines. LDK kita ngapain aja? Nanti di LDK kamu akan digembleng tentang arti dari kedisiplinan, yang memang sudah menjadi ciri dari Polines. LDK nanti ngga semuanya tentang fisik kok, ada juga games dan materi-materi yang pastinya bakal nambah wawasan dan pengetahuan. Wajib ya ikut LDK? Wajib dong. Kalau misal saat awal kamu Maba belum ikut LDK, kamu nanti harus ikut di tahun berikutnya. Memangnya kalau ngga ikut LDK kenapa? Kecuali kamu berkebutuhan khusus dan mendapat kompensasi dari Institusi Polines, kamu harus ikut LDK. FYI, sertifikat LDK yang nantinya didapatkan juga jadi syarat kelulusan. Selain itu, "kamu bukan anak Polines kalau belum ikut LDK" :D LDK berapa hari? Tahun 2018 ini, LDK rencananya akan dilaksanakan selama 4 (empat)